Sebanyak 248 Perempuan diperkosa dalam 2 Malam - Sebanyak 248 perempuan mengaku telah diperkosa para tentara di Provinsi Sud-Kivu di Republik Demokratik Kongo di wilayah yang disebut PBB sebagai "ibu kota pemerkosaan" dunia, demikian menurut laporan media lokal, Senin.
Seorang dokter sebuah rumah sakit di Nakiele mengatakan kepada AFP bahwa 121 perempuan setempat melaporkan